Bulan: Oktober 2013
-
Pembinaan Pegawai STPP Magelang
Dalam upaya Peningkatan Kualitas dan Kapasitas SDM Aparatur dan untuk meningkatkan pelayanan prima menuju clean & good governance, Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian (STPP) Magelang menyelenggarakan Pembinaan Pegawai II. Acara diselenggarakan pada tanggal 1 Oktober 2013 di Aula STPP Magelang dan dihadiri sekitar -+ 100 pegawai. Dalam sambutan pengarahan yang disampaikan oleh Ketua STPP Magelang, Drs.…
-
Upacara Hari Kesaktian Pancasila
STPP Magelang menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila pada 1 Oktober 2013, bertempat di Lapangan Upacara STPP Magelang, Selasa(1/10/2013). Peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang diselenggarakan setiap tahun itu ditetapkan pemerintah sebagai bagian dari bentuk pengakuan atas keberhasilan Bangsa Indonesia mempertahankan Pancasila sebagai ideologi bangsa di era 1960an. Tema peringatan kali ini adalah Mewujudkan Nilai-Nilai Pancasila sebagai…