YOGYAKARTA - Tak hanya unggul secara akademik, Kementerian Pertanian (Kementan) juga menyiapkan generasi muda berkarakter. Salah satunya melalui Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa baru Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta Magelang (Polbangtan YOMA). Kegiatan yang dilaksanakan 6 hari, Kamis-Selasa (12-17/9/2024), diikuti 180 mahasiswa baru jurusan pertanian. Mereka mendapatkan materi menarik seputar kepramukaan. Menteri […]