Gerakan Nasional Penanaman Cabai (Gertam Cabai) merupakan gerakan nasional menanam sayuran dan cabai dipekarangan rumah minimal sebanyak 5 bibit per keluarga. Sasarannya 60 juta rumah tangga keluarga. Maksud dan tujuannya adalah menyediakan kebutuhan sayuran khususnya cabai, sehingga kecukupan dan ketersediaan bahan sayuran khususnya cabai tersebut dapat berlangsung secara berkelanjutan. Disamping itu dengan menanam cabai di […]