November 17, 2018
Manfaat Kegiatan PWMP (PENUMBUHAN WIRAUSAHA MUDA PERTANIAN)

Penumbuhan Wirausahawan Muda Pertanian yang disingkat PWMP adalah upaya penumbuhan dan peningkatan minat, keterampilan dan jiwa kewirausahaan generasi muda dibidang pertanian. Kewirausahaan dibidang pertanian yang sering didengar dan dipelajari didalam matakuliah khususnya yang ada di Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian baik jurusan pertanian maupun peternakan, mempelajari kewirausahaan saat jam kuliah saja serasa sangat kurang dalam mempelajari kewirausahaan tersebut, […]

September 24, 2018
Bhakti Sosial Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta Magelang Jurusan Peternakan

Sabtu (23/09/2018), Badan Eksekutif Mahasiswa dan Himpunan Mahasiswa Penyuluhan Pertanian se-Indonesia kembali menggelar kegiatan pengabdian masyarakat dalam meramaikan ulang tahun STPP Magelang yang Ke-16 tahun. Pada perayaan ulang tahun STPP yang terakhir kalinya karena mulai 19 September kemaris telah resmi berubah nama menjadi Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta-Magelang, mahasiswa dibawah naungan Bem dan Himappi mengadakan bhakti […]

September 21, 2018
Kegiatan Santunan Anak Yatim Dan Kajian Islami Dalam Rangka Memperingati Hari Asyura 10 Muharram 1440 H Di Desa Klopo, Tegalrejo, Magelang

Magelang (21/09/2018), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) bekerjasama dengan Himpunan Mahasiswa Penyyuluhan Pertanian se-Indonesia mengamalkan salah satu point dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi yakni pengabdian masyarakat di Desa Klopo Kecamatan Tegalrejo Kabupaten Magelang.  Kegiatan yang dihelat bertepatan dengan peringatan hari asyura 10 Muharram 1440 H dengan mengadakan santunan anak yatim serta kajian islami bersama seluruh masyarakat […]

September 14, 2018
Civitas Akademika Polbangtan Yogyakarta Magelang Meriahkan World Clean Up Day

Jum’at (14/09/2018) civitas akademika POLBANGTAN (Politeknik Pembangunan Pertanian) Yogyakarta-Magelang meriahkan kegiatan “World Cleanup Day” (Hari Sampah Sedunia) dengan kegiatan yang sangat bermanfaat yakni membersihkan lingkungan dalam dan lingkungan sekitar kampus Polbangtan.             Kegiatan yang bertemakan “Conecting People To Nature” disusun dengan tujuan agar insan sebagai manusia yang diciptakan hidup berdampingan derngan alam dapat ikut serta […]

September 12, 2018
Peringatan Tahun Baru Hijriyah 1 Muharram 1440 H

Selasa (11/9/18), mahasiswa Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta-Magelang melaksanakan kegiatan Peringatan Tahun Baru Islam yang ke-1440 Hijriyah yang bertemakan “Menjadi Mahasiswa Islami Tonggak Pembangun NKRI”. Tema kegiatan tersebut dipilih dengan harapan dapat menentuh civitas akademika Polbangtan Yogyakarta-Magelang untuk senantiasa berperan aktif dan semangat dalam melaksanakan setiap kegiatan kampus khususnya bidang keagamaan serta mampu menjadi mahasiswa yang […]

April 26, 2018
Mahasiswa STPP Magelang masuk 5 besar pada Olimpiade ISMAPETI ke35

Ikatan Senat Mahasiswa Peternakan Indonesia atau di singkat ISMAPETI kali ini mengadakan acara tahunan yaitu DIES NATALIS ISMAPETI yang ke 35 yang berlokasi di UGM dan Youth Center Yogyakarta, acara yang dilaksanakan 19 Kamis- 22 Minggu April 2018. Seluruh mahasiswa fakultas peternakan indonesia di undang dan berkumpul dalam acara tersebut , selain merayakan hari lahir […]

April 4, 2018
Mahasiswa STPP Magelang dipercaya kelola dana BUMDes Rp. 100jt

Penumbuhan Wirausahawan Muda Pertanian (PWMP)  merupakan salah satu program Kementerian Pertanian yang dirancang dalam upaya penyadaran, penumbuhan, pemandirian, dan pengembangan minat, keterampilan serta jiwa kewirausahaan generasi muda di bidang pertanian. Selain itu program ini juga dimaksudkan untuk mengembangkan peluang bisnis bagi lulusan sehingga mampu menjadi job-creator di sektor pertanian. Sedangkan bagi lembaga penyelenggara PWMP, program ini diharapkan […]

Desember 20, 2017
UPACARA PERINGATAN HARI BELA NEGARA KE 69 TINGKAT KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2017

Kegiatan dilaksanakan di lapangan drh. Soepardi Kota Mungkid Magelang,. Pembina upacara oleh Bupati Magelang Bp. Zainal Arifin. Pelaksanaan upacara peringatan hari bela Negara ini dilaksanakan pada hari Selasa, 19 Desember 2017, Waktu : 07.30 WIB. STPP Magelang mengirim 1 peleton dalam kegiatan tersebut, mahasiswa atas nama Dheka Ryanda Tk. III mendapat kehormatan bertugas membacakan Ikrar […]

Desember 19, 2017
MAHASISWA KRISTIANI SEKOLAH TINGGI PENYULUHAN PERTANIAN MAGELANG SAMBUT NATAL 2017.

       Mahasiswa STPP Magelang menyambut natal dengan sukacita.  Mahasiswa yang tergabung dalam Forum Mahasiswa Kristiani STPP Magelang  melaksanakan serangkaian kegiatan dalam menyambut dan menyongsong Natal 2017. Kegiatan tersebut meliputi kegiatan pra Natal dan perayaan Natal di Civitas Akademika STPP Magelang.         Kegiatan pra natal dilaksanakan dalam bentuk pengabdian masyarakat di Gereja Kristen Jawa Glagahombo, Kecamatan […]

Desember 18, 2017
SOCCER LEAGUE STPP MAGELANG

STPP SOCCER LEAGUE (SSL) Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian (STPP) Magelang Jurusan Penyuluhan Peternakan telah diadakan kembali yang ke-2 kalinya dengan bertemakan “Wujudkan loyalitas melalui sportifitas sepak bola guna pererat silahturahmi antar mahasiswa”. Kegiatan tersebut diadakan di lapangan hijau STPP Magelang yang pada tanggal 8 - 15 Desember 2017. STPP SOCCER LEAGUE merupakan turnamen sepakbola yang […]

Jl. Magelang – Kopeng KM.7 - Magelang, Jawa Tengah
Kotak Pos 152 , Kode Pos 56101
(0292) - 364188
(0293) – 313032
Jam layanan : Senin - Kamis, Jam 7.30 - 16.00 WIB
Jam layanan : Jumat, Jam 7.30 - 16.30 WIB
© Copyright 2025- POLBANGTANYOMA - All Rights Reserved
Translate »
chevron-down